[BP] – Tatar Sunda
Beberapa waktu yang lalu, Wakil Ketua DPR RI M. Azis Syamsuddin meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) meyakinkan konsep pemungutan suara dapat terlaksana dengan penerapan disiplin protokol kesehatan Covid-19 secara ketat.
Karena itu dia meminta KPU wajib menindak tegas para pasangan calon (paslon) yang melaksanakan kegiatan tanpa mengindahkan protokol kesehatan.
Tindakan tegas itu baik saat paslon melakukan sosialisasi maupun pemilihan di tempat pemungutan suara nantinya.
Menurutnya Pendaftaran bakal calon kepala daerah di berbagai wilayah beberapa waktu lalu menjadi bukti bahwa penerapan aturan protokol kesehatan yang dibuat oleh KPU tidak diindahkan bagi para pasangan calon dan masyarakat.
Lebih lanjut dia menjelaskan Pilkada Serentak 2020 yang akan diadakan di 270 daerah sangat rawan dalam hal potensi penyebaran Covid-19 jika protokol kesehatan tidak diterapkan dengan serius.
Azis meminta agar seluruh paslon dapat menjalankan aturan KPU maupun Pemerintah Pusat dan Daerah terkait protokol kesehatan Covid-19 yang harus dijalankan dalam semua tahapan Pilkada.
“Jangan sampai pesta demokrasi ini memunculkan klaster baru penyebaran Covid-19 dari Pilkada Serentak 2020,” kata Aziz dikutip dari parlementaria, Rabu (15/9)
Menurutnya harus ada pengawasan yang ketat dari aparat keamanan baik TNI dan Polri di lokasi sosialisasi maupun pemungutan suara nantinya.
Disisi lain, dia berharap pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 di masa pandemi perlu dimanfaatkan menjadi ajang peningkatan disiplin yang tinggi bagi masyarakat maupun para peserta Pilkada.
Menurutnya keberhasilan penerapan protokol kesehatan dalam Pilkada serentak akan menjadi contoh yang baik, namun sebaliknya, kegagalan dalam penerapan aturan dan disiplin akan menjadi permasalahan sosial dan kesehatan.
Azis menilai masyarakat harus membuktikan bahwa Pilkada serentak 2020 yang dilaksanakan di tengah pandemic dapat berjalan dengan aman dan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat. [jayadewata]
Dalam pemilu kali ini semoga berjalan dengan lancar dan tetap harus mematuhi protokol kesehatan demi pencegahan tersebarnya covid-19 yang semakin luas.
saya setuju adanya pilkada, tapi harus tetap menjalur ke hal yang positif
Bagaimana pun kita harus mengikuti pilkada serentak pada tengah pandemic ini. intinya kita harus siaga dengan menggunakan protokol kesehatan.
kita harus mengikuti pilkada serentak pada tengah pandemic ini. intinya kita harus siaga dengan menggunakan protokol kesehatan.
intinya kita harus siaga dengan menggunakan protokol kesehatan.
sudah seharusnya bertindak tegas dalam mentaati protokol kesehatan dalam pilkada ini agar tidak terjadi perpaparan covid 19
Setelah membaca artikel ini semoga tuhan yang membalasnya bagi orang orang yang melanggar
sudah seharusnya menindak tegas untuk mematuhi protokol kesehatan dalam pilkada ini agar tidak terjadi perpaparan covid 19
Semoga bisa berjalan dengan lancar, dan selalu patuhi protokol kesehatan
Sebaiknya jangan dulu ada kampanye di masa sekarang, karena kampanye akan menimbulkan gerumunan dan bisa jadi akan memperbanyak kasus covid-19
Dalam pilkada kali ini kita semua harus bisa bekerjasama baik pemerintahan, pasangan calon, petugas keamanan dan rakyat yang memilih supaya pemilu kali ini berjalan lancar tanpa bertambahnya angka terpapar covid-19
dilaksanakan di tengah pandemic agar dapat berjalan dengan aman dan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat
Semoga pilkada tahun 2020 sekarang lancar lancar saja dan ga ada yang terkena covid 19, berjalan dengan baik dan tidak ada kendala apapun
Harus tetap mematuhi protokol kesahatan meskipun sedang melakukan pilkada
Semoga pemilihan pilkada ini berjalan lancar walaupun dalam keadaan seperti ini
Setuju sekali dengan keputusan KPU, seharusnya paslon menunjukan perilaku yang baik kepada masyarakat, itu menandakan dirinya layak memimpin masyarakat tersebut.
Tetap mematuhi aturan protokol kesehatan,dalam keadaan seperti ini haruslah lebih mengutamakan dalam pengecekan setiap calon calon yang akan menyalonkan karna sangat disayangkan jika tidak melakukan tindakan
Sangat setuju KPU menindak tegas para paslon yang melanggar protokol kesehatan karena itu demi kenyamanan bersama. Semoga pilkada bisa berjalan dengan lancar aamiin
Saya harap semoga pemilihan pilkada di tengah pandemi ini bisa terlaksana dengan baik dan tidak ada kendala apapun
Melaksanakan pemilihan di tengah pandemi ini semoga tetap mematuhi protokol kesehatan
Setuju KPU harus menindak tegas dan tidak lupa menaati protokol kesehatan agar saat melaksanakannya berjalan lancar dan tidak ada kendala apapun
Saya setuju dengan di adakan ya pilkada tetapi tetap harus menaati protokol kesehatan
Saya setuju dengan kpu yang bertindak tegas dengan protokol kesehatan karena dengan itu bisa memutuskan rantai penyebaran COVID-19.
boleh pilkada, asalkan patuh terhadap protocol tersebut
Pas gaada pandemi aja tetep aja kecurangan,semoga lebih ketat lagi agar tidak terjadi hal hal yang tidak diinginkan.
dalam kegiatan pilkada kita harus bisa menempatkan diri dan memtuhi aturan yang sudah ditentukan oleh pemerintah yaitu mematuhi aturan protokol kesehatan agar terlindung dari penyakit covid-19.
Saya setuju kalau kpu menindak tegas para pasangan calon (paslon) yang melaksanakan kegiatan tanpa mengindahkan protokol kesehatan agar covid-19 tidak menyebar dan saat pemungutan suara harus ada pengawasan yang ketat dari aparat keamanan baik TNI dan Polri di lokasi sosialisasi maupun pemungutan suara nantinya
berharap bisa terlaksana pilkada dgn baik dan tidak ada kendala apapun, yang paling penting harus memenuhi aturan-atura Protokol kesehatan aman sehat walhafiat.
berharap bisa melaksanakan pilkada dgn baik dan tidak ada kendala apapun, yang paling penting harus memenuhi aturan-atura Protokol kesehatan aman sehat walhafiat.
Pemilihan pilkada dalam tengah pandemi di thn ini 2020 , berharap bisa melaksanakan pilkada dgn baik dan tidak ada kemdala apapun, yang paling penting harus memenuhi aturan-atura Protokol kesehatan aman sehat walhafiat.
dilaksanakan di tengah pandemic agar dapat berjalan dengan aman dan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat. Jangan sampai pesta demokrasi ini memunculkan klaster baru penyebaran Covid-19 dari Pilkada Serentak 2020,
Saya setuju nih dengan Wakil Ketua DPR RI M. Azis Syamsuddin, semoga bisa berjalan dengan lancar Pilkada serentak 2020 yang dilaksanakan di tengah pandemic dapat berjalan dengan aman dan menerapkan protokol kesehatan Covid-19
tong sina kampanye lah calon bupati teh, geus males ningali na ge. ukur datang pas aya butuh hungkul
pilkada teu ngaruh kana hirup urng. Angger we usum lapar mah neangan sorangan
jang naon lah aya pilkada, mrakeun duit hungkul
Dalam artikel ini harus melestarikan protocol kesehatan demi kenyamanan dan keselamatan bersama, boleh pilkada, asalkan patuh terhadap protocol tersebut
Pemilihan pilkada di tengah pandemi adalah paling yang serentak di thn ini 2020 , berharap bisa melaksanakan pilkada dgn baik dan tidak ada kemdala apapun, yang paling penting harus memenuhi aturan-atura Protokol kesehatan aman sehat walhafiat.